Jenis-Jenis Pisang Barangan
Pisang
barangan merupakan pisang khas daerah sumatera utara yang banyak digemari
masyarakat pada umumnya. Saat ini perkembangan nilai pisang barangan di pasaran
melonjak tinggi, sehingga banyak petani mulai menanam pohon pisang. Permintaan
akan bibit pisang barangan pun terus meningkat seiring berkembangnya pasar
untuk pisang barangan ini. Pisang barangan hanya dapat ditemukan di daerah
Sumatera Utara. Tak jarang pula orang-orang berkunjung ke Sumatera Utara selalu
menyempatkan untuk mencoba jenis buah pisang yang satu ini.
Pisang
barangan sendiri mempunyai banyak jenis yang belum diketahui masyarakat secara
umum. Pisang barangan yang biasa kita temukan di pasar adalah jenis pisang
barangan kuning dan pisang barangan merah. Namun perlu Anda ketahui bahwa
pisang barangan merah dan pisang barangan kuning memiliki perbedaan yang dapat
kita kenali dengan mudah.
Berikut jenis-jenis pisang barangan
yang harus kita ketahui
Pisang
barangan kuning merupakan salah satu jenis pisang barangan dengan ciri-ciri
bentuk bulat melengkung seperti bentuk pisang pada umumnya dengan warna kulit
kuning pada saat matang. Pisang barangan kuning ini juga memiliki bintik-bintik
coklat pada kulitnya namun jumlahnya sedikit. Ukurannya jauh lebih kecil dan
warna daging buahnya kekuningan. Umumnya jenis pisang barangan kuning lebih
cepat matang dan buahnya mudah terlepas. Cita rasanya pun agak keasaman
meskipun tidak dominan.
Pisang
barangan merah adalah yang terbaik dari jenis pisang barangan. Pisang barangan
merah memiliki ukuran yang lebih besar, rasa manis yang lembut dan lebih enak
dibandingkan pisang barangan kuning. Bentuknya lebih panjang dibandingkan
pisang barangan kuning dan memilili bintik-bintik coklat yang lebih banyak bila
dibandingkan psiang barangan kuning. Warna daging buahnya pun kemerah-merahan
yang mengundang selera untuk menyantapnya. Pisang barangan merah jauh lebih
kuat dan tidak mudah terlepas dari tangkai sisiran atau tandan buah pisang
barangan kuning.
Setelah
membaca uraian singkat di atas maka kita dapat mengetahui keunggulan dan
kekerungan dari dari jenis pisang barangan merah dan pisang barangan kuning. Namun
kedua pisang di atas merupakan jenis pisang yang paling banyak dicari dan
diminati saat ini.
Saat
ini pisang barangan masih belum diekspor oleh petani Indonesia, artinya
kesempatan dan peluang besar untuk pisang barangan di pasar luar negeri masih sangat
terbuka lebar. Oleh karena itu disarankan kepada para petani khususnya petani
pisang untuk mulai beralih ke budidaya pisang barangan.
Anda
bisa mendapatkan bibit pisang barangan merah maupun kuning dengan harga yang
murah hanya pada tempat kami ini. Telah terbukti dan teruji melayani
customer/pelanggan dari berbagai penjuru Indonesia.
bibit pisang barangan |
bibit pisang barangan |
bibit pisang barangan |
bibit pisang barangan |
Berikut adalah Bibit Pisang Barangan Yang Kami Dapat Sediakan
Bibit
Bonggol Pisang
Spesifikasi:
Bibit
bonggol pisang barangan
yaitu bibit pisang
dari bonggol dengan tinggi mata tunas ±2-3 cm. Bentuk
bulat seukuran kepalan tangan. Bibit bonggol pisang barangan yang kami sediakan
sudah memiliki akar dan siap ditana
Harga : Rp 4.500/bibit
(Bisa Nego untuk
pemesanan >1000 bibit)
Adapun bibit bonggol yang kami dapat penuhi saat ini
yaitu:
1. Bibit bonggol
pisang barangan merah
2. Bibit bonggol
pisang barangan kuning
3. Bibit bonggol
pisang barangan putih
4.
Bibit bonggol pisang kepok
Bibit
Pisang Siap Tanam
Spesifikasi :
Bibit
pisang barangan siap tanam
merupakan bibit pisang
yang berasal dari anakan dan bonggol dengan tinggi ±30-40 cm. Memiliki jumlah
daun ±4-6 helai daun dan siap untuk ditanam. Adapun masa panen
yang dibutuhkan berkisar sekitar 6-8 bulan.
Harga : Rp 8.000/bibit
(Bisa Nego untuk
pemesanan >1000 bibit)
Berikut adalah jenis bibit pisang pisang siap tanam
yang dapat kami sediakan saat ini:
1. Bibit pisang
barangan merah
2. Bibit pisang
barangan kuning
3. Bibit pisang
barangan putih
4.
Bibit pisang kepok
Cara Pemesanan
1. Jumlah minimal
order 200 bibit.
2. Untuk
pemesanan setiap jenis bibit pisang barangan dengan kapasitas < 1000 bibit
membutuhkan waktu pengerjaan sekurang-kurangnya 1 hari dan keesokan harinya
sudah dapat kami kirim.
3. Pemesanan
bibit dengan kapasitas di atas 5000 bibit membutuhkan waktu pengerjaan
sekurang-kurangnya 1 minggu.
4. Pembayaran
terlebih dahulu dilakukan dimuka (DP) sebesar 40%. Selebihnya 60 % dibayar saat
bibit pisang barangan siap untuk dikirim.
5. Harga bibit
pisang yang kami berikan belum termasuk ongkos kirim.
6. Pengiriman
dapat dilakukan dengan via darat dan via udara tergantung selera dan keinginan
konsumen. Kami akan usahakan yang terbaik untuk konsumen kami.
7.
Khusus pengiriman bibit pisang barangan siap tanam
kami kirim dengan cara daun di potong dan hanya menyisahkan pucuknya saja agar
efisien. Namun bila konsumen meminta pengiriman dilakukan dengan daun utuh maka
kami juga dapat memenuhinya.
Belum ada tanggapan untuk "Jual Bibit Pisang Barangan Murah BERSERTIFIKAT"
Post a Comment